Senin, 18 April 2016

Animasi Erupsi Gunung Api - AGC Guru Honorer

Seberapa pentingkah gunung api bagi manusia?. apakah mungkin ada daratan yang bisa ditinggali manusia jika tidak ada gunung api?. Gunung api berjasa dalam membangun daratan dibumi dengan cara mengeluarkan magma dari dalam bumi hingga muncul ke permukaan dan membeku sehingga menjadi daratan yang kita pijak. Bagaimana proses pembentukan gunung api dan penyebarannya di dunia, simak video animasinya di bawah ini. Belajar geografi itu asik bukan? Sumber: disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar